Jumat, 05 Juni 2015

Tugas Mahasiswa STAI ALHIKMAH Prodi PAI, Sabtu, 6 Juni 2015 Jam ke-3


1. Buatlah modifikasi sesuai dengan jenjang/tingkat pendidikan yang akan anda ajar, metode pembelajaran yang telah anda susun/kerjakan pada pertemuan sebelumnya. Adapun formatnya adalah sebagai berikut:

Nama Metode
Prosedur Normal
Kelas
Modifikasi*)

Jigsaw Learning



Reading Aloud



Learning With Question


Information Search


Poster Session


Think-Pair-Share



2. Bacalah salah satu dari dua buku “Pak Slim dan Bu Bil” dan buku “Menjadi Guru Profesional” yang sudah anda copy. Coba catat apa yang bisa disimpulkan dari buku tersebut! (buat minimal 1 halaman)


 -----
*) Modifikasi adalah mengembangan dan menyesuaikan metode pembelajaran dengan audience (peserta didik), waktu dan lain sebagainya.

Tidak ada komentar: